Inpres No. 6 RI 2020 Mulai Diimplementasikan di Dompu

Sab, 22 Agu 2020 06:51:30am 1 author Metro Dompu
IMG_20200822_144458

Dompu – Metrodompu.com

Dalam rangka menjamin kepastian hukum dan memperkuat upaya peningkatan efektifitas pencegahan dan pengendalian Virus Covid-19, Polres Dompu, Kodim 1614 Dompu dan Pemerintah Daerah (Pemda) menggelar apel Implementasi intruksi Presiden No.6 Tahun 2020.

Kegiatan apel yang dipimpin Bupati Dompu Drs. H. Bambang M. Yasin yang berlangsung di Lapangan Beringin Pemda soal peningkatan kedisiplinan dan penegakan hukum protokol kesehatan khusunya di Wilayah Kabupaten Dompu.

Atas instruksi tersebut tim gabungan melaksanakan patroli dalam pencegahan dan pengendalian Virus Disease 2019, Sabtu (22/8) sekira pukul 08.00 Wita.

Semantara kedisiplinan berlangsung dipimpin Kapolres Dompu AKBP Syarif Hidayat, SH, S.I.K didampingi Dandim 1614 Dompu Letkol Inf. Ali Cahyono, S.Kom menindak lanjuti sesuai perintah Presiden No.6 Tahun 2020 tentang peningkatan disiplin dan penegakan hukum Protokol kesehatan terhadap masyarakat.

Dalam kegiatan tersebut, diawali dengan razia terhadap masyarakat yang tidak menggunakan masker dan hlem, apabila didapat masyarakat yang tidak menggunakan masker personel yang terlibat dalam kegiatan tersebut memberikan dan memasangkan masker kepada pengguna roda dua maupun roda empat.

Selain itu, tim melakukan sosialisasi kepada masyarakat tentang Implementasi Intruksi Presiden Nomor 6 Tahun 2020 tentang peningkatan disiplin dan Penegakan hukum Protokol kesehatan.

Kapolres Dompu AKBP Syarif Hidayat, SH, S.I.K disela-sela kegiatannya mengatakan seperti yang kita lihat masih ada beberapa masyarakat pengguna jalan yang masih belum mematuhi protokol kesehatan dengan menggunakan masker, maka dari itu dilakukan razia masker terhadap pengguna jalan.

“Hari ini kita lakukan penegakan disiplin protokol kesehatan sesuai dengan instruksi Presiden No.6 Tahun 2020 terhadap masyarakat pengguna jalan yang tidak mematuhi protokol kesehatan”ujar Kapolres Dompu AKBP Syarif Hidayat, SH, S.I.K.

Kapolres berharap, dengan dilaksanakan kegiatan tersebut semoga masyarakat Kabupaten Dompu dapat mematuhi protokol kesehatan dengan selalu mengunakan masker, selalu cuci tangan, jaga jarak dengan orang lain sesuai dengan Intruksi Presiden No.6 Tahun 2020 tentang Peningkatan disiplin dan penegakan Hukum protokol kesehatan.

Usai melaksanakan kegiatan Razia tersebut, personil yang terlibat dalam patroli gabungan melanjutkan dengan patroli Covid-19 dengan mengelilingi sepanjang jalur di Kabupaten Dompu serta mensosialisasikan Implementasi Intruksi Presiden No.6 Tahun 2020. (MD-01)

Baja Juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed

Tim Satresnarkoba Polres Dompu Tangkap Dua Terduga Kasus Narkoba Asal Desa Riwo

Jum, 11 Okt 2024 05:47:39am

Dompu, metrodompu.com - Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Dompu berhasil meringkus 2 (dua) warga Desa Riwo masing-masing *R* dan *D* diduga sebagai...

Blusukan Paslon BBF – DJ Disambut Teriakan “Ganti Bupati” oleh Warga Dorebara dan Mbawi

Rab, 2 Okt 2024 11:06:16am

Dompu, metrodompu.com - Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE dan Syirajuddin, SH (BBF - DJ) blusukan di Desa...

Open Turnament Kejuaraan Catur Dandim Dompu Cup 1 Digelar

Sel, 1 Okt 2024 01:15:12am

Dompu, metrodompu.com - Dalam rangka memperingati hari ulang tahun TNI ke 79 tahun 2024 Kodim 1614/ Dompu menggelar open turnamen kejuaraan catur se...

Dinas Dikpora Mengucapkan Selamat Pelantikan Anggota DPRD Dompu

Sel, 1 Okt 2024 12:15:16am

Keluarga Besar Dinas Dikpora Kabupaten Dompu Mengucapkan : Selamat Atas Dilantiknya Anggota DPRD Kabupaten Dompu Periode 2024 - 2029   Kepala...

30 Anggota DPRD Dompu Dilantik, Ini Daftar Lengkapnya!

Sen, 30 Sep 2024 06:52:45am

Dompu, metrodompu.com - Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Dompu, pada Senin, 30 September 2024 dengan agenda Pengambilan Sumpah dan Janji...

100 Penerima Beasiswa D1 Teknik Alat Berat PT STM Berhasil Diwisuda

Sab, 28 Sep 2024 11:53:42am

Sumbawa, metrodompu.com -  Sebanyak 100 orang penerima beasiswa D1 Teknik Alat Berat yang dibiayai PT Sumbawa Timur Mining (STM) di Akademi...

Inilah Sederetan Program Visi Misi BBF – DJ Pro Rakyat Dompu

Rab, 25 Sep 2024 12:58:33pm

Dompu, metrodompu.com - Dalam rangka mewujudkan visi misi Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE - Syirajuddin,...

Ngobrol Pilkada MIO Dompu : “Media dalam Balutan Pesta Demokrasi 2024”

Sel, 24 Sep 2024 12:30:41pm

Dompu, metrodompu.com  - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Media Independen Online (MIO) Indonesia Kabupaten Dompu dalam waktu dekat menggelar kegiatan...

BPN Dompu Gelar Upacara Peringatan HANTARU 2024 Dengan Penuh Khidmat

Sel, 24 Sep 2024 12:09:54pm

Dompu, metrodompu.com - Selasa, 24 September 2024, bertempat di Halaman Kantor Pertanahan Kabupaten Dompu, dilaksanakan Upacara Pengibaran Bendera...

BBF – DJ Akan Serius Perhatikan Program untuk Kesejahteraan Masyarakat

Sel, 24 Sep 2024 09:44:31am

Dompu, metrodompu.com - Program briliant yang merupakan kabar gembira bagi seluruh masyarakat petani, peternak, nelayan hingga pengusaha UMKM yang...

Berita Terbaru

Kriminal

Pendidikan

Visitor